Penulisan laporan praktik kerja lapangan (PKL) terdapat beberapa hal yang dibahas, yaitu tentang peralatan – peralatan pengondisian lumpur atau biasa dikenal dengan Solid Control equipment dimana peralatan ini bekerja untuk memisahkan antara lumpur pemboran dengan cutting cutting yang terbawa ke permukaan. Pemisahan solid agar lebih optimal, maka diperlukan pemilihan dari screen yang tepat …