Salah satu teknologi yang saat ini cukup diminati untuk dipergunakan oleh perusahaan yang bergerak di industri minyak dan gas dalam usahanya menaikkan laju produksi gas adalah teknologi wellhead compressor. Prinsip kerja teknologi ini cukup sederhana yaitu dengan cara menempatkan kompresor di dekat kepala sumur dengan tujuan untuk mengurangi beban kerja reservoir. Selain itu, sumur yang menggun…
Gas alam tersusun dari senyawa hidrokarbon dengan komponen C1 sampai dengan C6+ dan biasanya masih mengandung uap air serta komponen ikutan yang lain seperti H2S, CO2 dan N2. Untuk menghasilkan gas yang memenuhi standar penjualan, biasanya dengan kandungan moisture content yang terkandung dalam gas maksimal 20 dilakukan proses dehidrasi gas. Apabila gas mengandung uap air, maka pada waktu p…
Pada saat ini sebagian besar sumur produksi minyak bumi menggunakan metode Electric Submersible Pump (ESP). Metode ini membutuhkan peralatan di atas permukaan tanah (surface equipment) dan peralatan di bawah permukaan tanah (sub surface equipment). Hal ini sering mengakibatkan terjadinya problema produksi menyangkut kerusakan pada peralatan di atas permukaan tanah maupun di bawah permukaan ta…