Operasi pemboran merupakan kegiatan membuat lubang dari permukaan tanah menuju titik target berupa batuan reservoir dengan aman. Kegiatan ini sangat berbahaya karena menembus batuan-batuan atau formasi yang bertekanan tinggi dan dilakukan untuk mendapatkan sumber-sumber minyak atau gas di dalam lapisan bumi. Lumpur pemboran (Drilling Fluid) memiliki peranan penting dalam kegiatan ini, dimana lu…