Electric submersible pump (ESP) merupakan salah satu alat pengangkatan buatan (artificial lift) yang digunakan di dunia perminyakan. Metoda tersebut digunakan untuk membantu pengangkatan minyak dari lubang sumur ke permukaan karena tekanan reservoir sudah tidak mampu lagi mengalirkan fluida sampai permukaan. Evaluasi dan optimasi ESP pada sumur Mudi-CXX di Lapangan Mudi JOB Pertamina-PetroChin…
Menurut hasil perhitungan dari data peralatan, data produksi harian dan data pengukuran sonolog, maka effisiensi pompa di lapangan Kawengan adalah sebesar 77,92% dan Pump Displacement sebesar 589,2 bpd. 2. Problema produksi yang sering terjadi di lapangan Kawengan PT PERTAMINA EP Region Jawa Field Cepu adalah Tubing bocor, Sucker Rod putus dan masalah kepasiran ya…
Pembimbing : Gerry Sasanti Nirmala Kaprodi : Eko Budi Santosa,ST.