PPP Pertamina Gresik merupakan Pusat Penampungan Produksi yang berfungsi untuk menampung produksi minyakmentahyangberasaldari produksi yangada di Ofshore, melalui pipa trunk line. Sebelumdikirimmenujuke kapal tanker minyakmentah yangtelah terkumpul akan dilakukanpengukuran,penceratan dan analisis kualitas minyakmentah. Untuk mengetahui volume minyak dalam tanki, pengukuran dapat dilakukan denga…
SPU Kawengan merupakan Stasiun Pengumpul Utama yang berfungsi untuk menampung produksi minyak mentah yang berasal dari SP I, SP 2, SP3, SP 4,SP 5, SP 6,dan SS Kawengan. Sebelum dikirim menuju Pusat Penampungan Produksi (PPP) Menggung minyak mentah yang telah terkumpul dan tertampung akan dilakukan pengukuran, dan analisis kualitas minyak mentah. Untuk mengetahui volume minyak dalam ta…
CPA (Central Proccessing Area) adalah fasilitas yang berfungsi untuk memproses produksi minyak mentah yang berasal dari Mudi pad A, Mudi pad B, Mudi pad C dan Sukowati. Minyak mentah hasil produksi sumur sukowati yang diproses akan dikumpulkan ke tangki penampung TK 8001 A dan TK 8001 B sebelum dikirim ke FSU Palang. Untuk mengetahui produksi volume minyak dalam tangki, pengukuran dilakukan de…
SPU Nglobo merupakan Stasiun Pengumpul Utama yang berfungsi untuk menampung produksi minyak mentah yang berasal dari SP I dan SP II Nglobo serta SP III Semanggi. Sebelum dikirim menuju Pusat Penampungan Produksi (PPP) Menggung minyak mentah yang telah terkumpul dan tertampung akan dilakukan pengukuran, penceratan dan analisis kualitas minyak mentah. Untuk mengetahui produksi volume minyak …
PPP Manunggul merupakan Pusat Penampungan Produksi yang berfungsi i untuk menampung produksi minyak mentah yang berasal dari Lapangan Tanjung, Warukin Selatan, Warukin tengah dan Tapian Timuf melalui pipa trunk line. Sebelum dikirim menuju Kilang RU V Balikpapan minyak mentah yang telah terkumpul dan tertampung dilakukan pengukuran, penceratan dan analisis kualitas minyak mentah. Untuk menget…
Eko Budhi Santosa, ST