Pengangkatan fluida dari dasar sumur ke permukaan mempunyai dua metode antara lain adalah sembur alam (natural flow) dan pengangkatan buatan (artificial lift). Metode sembur alam digunakan apabila tekanan reservoir masih tinggi sehingga mampu mengangkat fluida ke permukaan. Metode pengangkatan buatan digunakan apabila tekanan reservoir sudah tidak mampu lagi memproduksikan minyak dengan tekan s…