Panas bumi merupakan sumber energi yang ramah lingkungan dan berpotensi besar untuk dikembangkan. Mengingat sifatnya yang ramah lingkungan bila dibandingkan dengan sumber energi lain, maka pemanfaatan energi panas bumi akan memberikan kontribusi berarti dalam menjaga ketahanan energi dalam negeri. Indonesia mempunyai potensi sumber daya panas bumi yang sangat besar yaitu sekitar 28,9 GWe. Poten…