Electric Submersible Pump (ESP) merupakan salah satu alat pengangkatan buatan (artificial lift) yang digunakan di dunia perminyakan. Metoda tersebut digunakan untuk membantu pengangkatan minyak dari lubang sumur ke permukaan karena tekanan reservoir sudah tidak mampu lagi mengalirkan fluida sampai permukaan. Dalam skripsi ini penulis melakukan analisa perhitungan optimasi setelah dilakukan eval…
Pengangkatan fluida reservoir dari dasar sumur ke permukaan dapat dilakukan dengan dua metode yaitu sembur alam (natural flow) dan pengangkatan buatan (artificial lift). Salah satu metode pengangkatan buatan adalah electric submersible pump (ESP). Pada sumur L5A-X2 telah terpasang ESP IND-750/54 Hz/455 stages yang menghasilkan laju produksi 268 bpd. Sedangkan pada sumur L5A-X3 juga terpasang E…
Lapangan Panas Bumi Lahendong merupakan lapangan panas bumi yang memiliki sistem panas bumi dominasi air. Jumlah produksi yang dihasilkan adalah 30 % uap dan 70 % air. Pada Cluster “A” yang memiliki satu sumur produksi, fluida diproduksi kemudian dipisahkan dengan separator menjadi uap dan brine. Brine yang sudah dipisahkan kemudian ditampung di pond yang berjumlah 8 pond. sebelum diinjeksi…
Suatu sumur yang dipasang menggunakan Electric Submercible Pump (ESP) apabila run life dari pompa tersebut kurang dari 180 hari maka pompa ESP tersebut dianggap fail/gagal dalam menjalankan operasinya. Maka dari itu perlu adanya analisis untuk mengetahui penyebab kegagalan dari pompa ESP. Analisis kegagalan pompa ESP ditunjang dengan dilakukannya DIFA (Dismantle Investigation and Failure Analys…
Ketika suatu sumur produksi tidak mampu lagi mengalir secara alami (Natural Flow), maka diperlukan suatu metoda lain untuk memproduksikan kembali yaitu dengan pengangkatan buatan (Artificial Lift). Salah satu metoda pengangkatan buatan tersebut adalah dengan menggunakan Electric Submersible Pump (ESP), yaitu suatu pompa sentrifugal dengan tingkat banyak (multi stage) yang dibenamkan kedalam flu…
Pengangkatan fluida reservoir dari dasar sumur ke permukaan dapat dilakukan dengan dua metode yaitu sembur alam (Natural Flow) dan pengangkatan buatan (Artificial Lift). Salah satu metode pengangkatan buatan adalah Electric Submersible Pump (ESP). Sumur “ZUD-YY” merupakan sumur minyak pada lapangan “ZULU” Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java yang menggunakan artificial l…
Suatu sumur produksi jika sudah tidak mampu lagi mengalir secara alami (Natural Flow), maka diperlukan suatu metoda lain untuk memproduksikan kembali yaitu dengan pengangkatan buatan (Artificial Lift). Salah satu metoda pengangkatan buatan tersebut adalah dengan menggunakan Electric Submersible Pump (ESP), yaitu suatu pompa sentrifugal dengan tingkat banyak (multi stage) yang dibenamkan kedalam…
Ketika suatu sumur produksi tidak mampu lagi mengalir secara alami (Natural Flow), maka diperlukan suatu metode lain untuk memproduksikan kembali yaitu dengan pengangkatan buatan (Artificial Lift). Salah satu metode pengangkatan buatan tersebut adalah dengan menggunakan Electric Submersible Pump (ESP), yaitu suatu pompa sentrifugal dengan tingkat banyak (multi stage) yang dibenamkan k…
Sucker rod pump merupakan metoda pengangkatan buatan (artificial lift), metoda tersebut digunakan untuk membantu pengangkatan minyak dari lubang sumur ke permukaan, sebagai akibat dari penurunan secara alami energi yang dimiliki reservoir. PT. Pertamina Asset 5 Area Sangatta sebagian besar metoda pengangkatannya menggunakan sucker rod pump. Analisis yang dilakukan pada sumur ST-XXX dengan laju…