Sumur ST-174 di Sangata merupakan sumur suspend, workover sumur minyak ST-174 lapisan h-9 (512,5-513,5) meter untuk meningkatkan produksi lapangan Sangata dengan target gain produksi sebesar 12 BOPD. Setelah dilakukan pemasangan Bridge Plug di kedalaman 560 meter dilakukan perforasi squeezed dikedalaman 510-511 meter dan 520-521 meter dengan menggunakan Power Enerjet Biface 3 3/8” 6 spf unt…
Sumur KW. 70 merupakan sumur milik Asset 4 PT. Pertamina EP Field Cepu yang berlokasi di Distrik Kawengan. Sumur ini sudah tidak produktif lagi sehingga dialih fungsikan menjadi sumur injeksi dengan harapan minyak dapat terproduksi di sumur KW. 101, KW. P. 08, KW. 22 TW dan KW. P. 02 yang berada pada lapisan yang sama. Salah satu kegiatan yang dilaksanakan dalam program pekerjaan di sumur KW. 7…
Pekerjaan work over & well service (WO & WS) selalu tidak lancar. Sering terjadi hambatan, antara lain peralatan produksi di dalam sumur berupa Tubing, Packer, Gas Lift Valve atau Elektrical Submersible Pump (ESP) dan lain-lain tertinggal, terjepit, atau putus, ada kunci atau gigi slip jatuh kedalam sumur, dan sebagainya. Peralatan yang tertinggal, terjepit, atau putus harus dapat dibebaskan da…
ii INTISARI Pigging adalah suatu pekerjaan yang dilakukan untuk membersihkan dinding bagian dalam aliran pipa gas baik dari cairan maupun padatan. Membersihkan bagian dalam pipa menggunakan Pig adalah sebagai langkah pencegahan terjadinya korosi yang terjadi didalam dinding pipa. Cairan yang terdapat di dalam aliran gas akan mengendap dan membentuk padatan yang menempel pada dinding bagia…
Pigging merupakan suatu metoda perawatan permukaan bagian dalam sistem perpipaan dengan suatu benda yang dinamakan pig, tanpa memberhentikan aliran fluida saat proses sedang berlangsung. Tujuan dari pelaksanaan pigging adalah membersihkan bagian dalam pipa dari kotoran kerak, pasir, dan parafin, meningkatkan efesiensi aliran dalam pipa, sebagai pemisah antara fluida yang satu dengan yang l…
Pigging adalah suatu pekerjaan yang dilakukan untuk membersihkan dinding bagian dalam aliran pipa gas baik dari cairan maupun padatan. Membersihkan bagian dalam pipa menggunakan Pig adalah sebagai langkah pencegahan terjadinya korosi yang terjadi didalam dinding pipa. Cairan yang terdapat di dalam aliran gas akan mengendap dan membentuk padatan yang menempel pada dinding bagian dalam…
Pembimbing KKW : Putut Suprijadi,S.T.M.T Kaprodi : Agus Heriyanto,S.T,M.T
Pembimbing KKW : Ir.Suparno,M.Si Kaprodi : Ir.Apud Djadjulie,M.T
Pembimbing KKW : Ir. Suparno, M.Si Kaprodi : Ir. Apud Djadjulie, MT
Pembimbing KKW : Ir. Suparno, M.Si Kaprodi : Ir. Apud Djadjulie, MT