Kertas Kerja Wajib
Pengelolaan Dan Pemeliharaan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Di Kabupaten Oku Selatan / 551220 / T. Produksi / ISP / 2013 (Diploma : II)
Salah satu upaya pemanfaatan energi alternatif dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat akan tenaga listrik, khususnya bagi masyarakat di desa-desa yang sangat terpencil adalah dengan memanfaatkan potensi energi lokal antara lain berupa energi surya. Untuk itulah Pemerintah mengambil langkah kebijaksanaan pemanfaatan sumber-sumber energi terbarukan untuk menyediakan energi listrik bagi kebutuhan masyarakat. Pembangkit Listrik Tenaga Surya terbukti secara teknis dapat diandalkan (untuk dioperasikan di wilayah terpencil karena tidak tergantung pada suplai BBM dan jaringan PLN). Oleh karena itu masyarakat diminta untuk pengelolaan dan pemeliharaannya ditanggung oleh masyarakat setempat dimana Pembangkit Listrik Tenaga Surya tersebut di pasang sehingga usia pemakaian lebih tahan lama.
Tidak tersedia versi lain