memisahkan fasa fluida di dalam sebuah produksi minyak dan gas bumi. Pada Separator Produksi, fluida terpisah secara alami berdasarkan prinsip gravitasi menjadi tiga fasa yakni gas, hidrokarbon cair, dan air. Setiap fluida yang terdapat di dalam Separator memiliki saluran outlet masing-masing yang debit alirannya diatur sedemikian rupa berdasarkan kondisi ketinggian cairan dan densitas di dalam…